Beranda > Jurnal Psikologi > Kumpulan Kata Bijak Penambah Motivasi

Kumpulan Kata Bijak Penambah Motivasi

Kumpulan Kata Bijak Penambah Motivasi – Pada kesemparan kali ini blog Ilmu Psikologi akan berbagi ilmu yang dapat digunakan untuk menambah motivasi kita. Dengan membaca kata bijak emosi kita akan bertambah dan menjadikan kita lebih termotivasi apalagi dalam kehidupan ini. Motivasi memang selalu dibutuhkan oleh manusia.

Terkadang kita mengalami sesuatu yang mungkin bukan seperti keinginan kita, dan akhirnya kita merasakan kecewa yang luar biasa. Untuk itu mari kita sama-sama membaca kata kata bijak yang merupakan rangkaian kata mutiara yang dapat kita gunakan untuk menambah motivasi kita dalam menjalani hidup ini.

Kumpulan Kata Bijak Penambah Motivasi

Sukses bukanlah sebuah hadiah yang turun tiba-tiba dari langit, sukses adalah desain dan rencana yang telah dibuat serta dilaksanakan. Sukses juga bukan hasil dari satu malam, tapi merupakan hasil yang telah disiapkan dari masa lalu.

Buat mimpi kamu mulai dari sekarang, mimpi akan membuat anda lebih termotivasi dan membuat anda tahu kemana tujuan dan perjalan hidup anda. Berani bermimpi untuk kesuksesan anda.

Salah satu pengkerdilan terkejam dalam hidup adalah membiarkan pikiran yang cemerlang menjadi budak bagi tubuh yang malas, yang mendahulukan istirahat sebelum lelah. – Mario Teguh

Tidak ada harga atas waktu, tapi waktu sangat berharga. Memilik waktu tidak menjadikan kita kaya, tetapi menggunakannya dengan baik adalah sumber dari semua kekayaan – Mario Teguh

Seseorang yang menolak memperbarui cara-cara kerjanya yang tidak lagi menghasilkan, berlaku seperti orang yang terus memeras jerami untuk mendapatkan santan – Marip

Waktu ,mengubah semua hal, kecuali kita. Kita mungkin menua dengan berjalanannya waktu, tetapi belum tentu membijak. Kita-lah yang harus mengubah diri kita sendiri – Mario Teguh

Dalam dunia psikologi pun kata motivasi bisa digunakan dalam terapi, seperti dalam terapi pustaka, seseorang disodorkan suatu bacaan mengenai kehidupan yang menyangkut masalah yang sedang dialaminya. Dengan terapi pustakan orang tersebut akan merasa dirinya seperti yang ada dalam cerita sehingga orang tersebut mampu berpikir dan berpikir untuk keluar dari masalah yang sedang dialaminya.

Nah itulah sedikit ulasan tentang kata bijak penambah motivasi hidup, semoga dengan adanya ulasan ini menambah gairah hidup anda.

Lihat daftar harga railing tangga, teralis, pagar minimalis, contoh pagar, pagar rumah, tangga monyet, anti maling, kanopi baja ringan, harga policarbonate, dll

Kategori:Jurnal Psikologi Tag:
  1. 14 April 2014 pukul 06:36

    Kata kata yang indah dan memotivasi

  2. oktobo
    7 Maret 2015 pukul 13:05

    Bagus-bagus kutipannya. Psikologi pun memerlukan mimpi untuk melihat potensi manusia bertumbuh. 🙂

  1. No trackbacks yet.

Tinggalkan komentar